Wapres Minta Gubernur dan Bupati Kerja Keras Atasi Kemiskinan Ekstrem

oleh -527 views
oleh
Wakil Presiden, Ma’ruf Amin didampingi Gubernur NTT, Viktor Bungtilu Laiskodat dalam rangkaian kunjungan kerjanya di Kupang, Minggu (17/10/2021)

Kabupaten Timor Tengah Selatan dengan tingkat kemiskinan ekstrem 17.30 persen dan jumlah penduduk miskin ekstrem 81.180 jiwa.

Kabupaten Rote Ndao dengan tingkat kemiskinan ekstrem 16,21 persen jumlah dan penduduk miskin ekstrem 28.720 jiwa.

Kabupaten Sumba Tengah dengan tingkat kemiskinan ekstrem 21,51 persen dan jumlah penduduk miskin ekstrem 15.820 jiwa.

Kabupaten Manggarai Timur dengan tingkat kemiskinan ekstrem 15,43 persen dan jumlah penduduk miskin ekstrem 44.630 jiwa.(berandawarga.com//**/red)